Cara cek transistor tip 3055 dan 2955

Transistor dapat mengalirkan arus listrik atau juga menguatkan tegangan dikarenakan memiliki ketiga elektroda tersebut. Fungsi lain dari transistor adalah sebagai saklar pemutus dan penyambung aliran listrik ketika pada dasar atau basis diberikan arus yang sangat besar. untuk cara kerja dari transistor sendiri tergantung dari transistor jenis apa yang digunakan.

Mari kita masuk lebih jauh mengenai Cara kerja Transistor Sebuah Transistor Bipolar terdiri dari 3 daerah atau region yaitu Basis, Emitor dan Kolektor. Emitor adalah kawasan atau region yang di doping berat yang memancarkan elektron ke region Basis. Sedangkan Basis yang di doping ringan akan meneruskan elektron dari kawasan Emitor ke Kolektor. Kawasan Kolektor yang di doping sedang ini berperan untuk mengumpulkan Elektor dari kawasan Basis. Kolektor yang memiliki kawasan yang lebih besar ini akan memiliki panas yan lebih dari kedua kawasan lainnya.

Transistor ada banyak tapi di artikel kali ini hanya membahas cara mengecek transistor tip 3055 dan 2955.

Cara cek transistor TIP 3055.

Cara cek transistor TIP 2955.

Dari gambar diatas tertera bagaimana cara mengecek transistor tip 3055 dan 2955. Terimakasih. 

Keywords: cara cek transistor 3055, cek transistor 2955, mengecek transistor tip 3055 dan 2955, transistor tip 3055 dan 2955.

Bagikan ke temanmu!

Artikel mfb lainnya

Previous
Next Post »

2 Comments

  1. Hadeh komen yang berfaedah kek

    ReplyDelete
  2. Bang Farhan,
    saya cek transistor TIP3055 dan TIP 2955 hasil test nya terbalik di antara keduanya, Test TIP3055 hasil testnya sama persis dengan tutorial TIP 2955
    dan saya test TIP 3055, hasil testnya qo jadi sama persis dengan tutorial TIP2955.
    , kedua transistor sudah lepas dari PCB,
    saya cek Posisi Probe pada multitester sudah benar, tidak terbalik.
    apakah kedua transistor saya sudah rusak?

    ReplyDelete